Thursday, March 5, 2015

SMS GATEWAY

Struktur SMS Gateway

SMS GATEWAY adalah sebuah teknologi untuk mengirim, menerima dan mengolah SMS melalui sebuah aplikasi / komputer. SMS Gateway biasanya digunakan untuk keperluan bisnis, baik untuk kepentingan promosi (broadcast SMS), layanan reminder, dan pengiriman terjadwal.

Layanan SMS kami meliputi :
  • SMS Standard
  • SMS Blast
  • SMS Masking
  • SMS Target
  • SMS LBA (Local Based Advertising)
  • SMS Tagihan Rutin
  • SMS Undangan 
  • SMS Pemberitahuan
  • Check Point melalui SMS
  • Pendaftaran TM dari telkomsel melalui SMS
  • Informasi Tagihan yang dikirimkan oleh bank
Keuntungan menggunakan Layanan SMS :

  • Pesan promosi langsung sampai ke calon konsumen
  • Pesan promosi lebih cepat dibaca dibandingkan media lainnya
  • Pesan  dapat ditujukan ke semua lapisan konsumen
  • Pesan dapat dibaca kapan saja dan dimana saja
  • Biaya jauh lebih murah dibandingkan menggunakan media lainnya
  • Pesan lebih cepat tersebar dalam waktu yang relatif singkat


Cara Kerja SMS Gateway:
  • SMS Gateway memerlukan sebuah kartu dari operator seluler
  • Kartu tersebut dimasukkan ke dalam Modem yang sudah diinstall / terintegrasi dengan komputer
  • Aplikasi yang sudah disediakan dan terintegrasi dengan modem digunakan untuk membaca, menerima dan mengolah SMS terhadap kartu tersebut